Mahkota Sultan Tidore

Kamis, 14 Mei 2009

PULAU DI LEMBARAN SERIBU


Sebagai anak bangsa yg terlahir dari kedua Ortu yg asli Tidore, aku merasa perlu memperkenalkan, tanah kelahiranq, Tidore kepada siapa saja. Apalagi sekarang aku lagi berada di negeri Bloggerize (minjam istilahnya Fanny_Notaris), maka tdk ada salahnya aku mempromosikan Tidore. Betul gak ??

Secara historis, Tidore adalah sebuah daerah Kesultanan di jazirah Al- Muluk (negerinya para Raja) yg saat ini secara administrative pemerintahan adalah termasuk wilayah Propinsi Maluku Utara. Usia kesultanan Tidore sejak awal berdirinya hingga saat ini adalah sudah 901 tahun.

Dalam tulisan singkat ini, aku tidak akan berpanjang lebar, q hanya sebatas memperkenalkan secara visual gambaran Pulau Tidore seperti terlihat pada image diatas. Mungkin bagi teman blogger yg saat ini punya duit kertas Rp. 1000 bisa diperhatikan di salah satu sisi duit tersebut, terlihat gambar yang bertuliskan Pulau Maitara dan Tidore. Pulau yg agak kecil di depan itu adalah Pulau Maitara dan Yg tinggi menjulang di belakang itulah Pulau Tidore, tempat AWS anak Tidore berdomisili saat ini.

10 komentar:

  1. Sobat, postingmu menggetarkan. Bener, jd pengen kesana, pulaumu itu seperti melambai-lambai mengajak kesana.....

    BalasHapus
  2. Aku sangat yakin banyak tempat-tempat yang sangat menarik di Indonesia, salah satunya P Tidore dan sekitarnya, meskipun aku belum pernah kesana..., baru sempat menjelajah lewat internet....

    BalasHapus
  3. kapan ya bisa jalan2 ke tidore??
    (mimpi mode ON)

    BalasHapus
  4. Nice posting n Nice blog also.
    indah sekali tempatnya,jadi pengen kesana.
    Thanks juga dah mampir.

    BalasHapus
  5. keren bangetttt... kapan ya ke sana?

    BalasHapus
  6. @ Newsoul :Qtunggu kdatanganmu,bulan depan SRIWIJAYA Air masuk Ternate lho.
    @ Eel's : Tul skali, smoga bisa ke Tidore
    @ Buwel :Hidup Buwel !
    @ Lumbung Hati :Moga Mimmpi Mode Onx terkabul
    @ Mellyta Siregar :Thanks,sama2.
    @ Quinie :Ntar klo q ke Cikini, baliknya bisa bareng...

    BalasHapus
  7. Saudara, terima kasih kerana memperkenalkan Pulau Tidore kepada pelayar siber di seluruh dunia, khususnya di Nusantara. Sebagai seorang yang minat mengembara, saya merasa amat tertarik untuk mengunjungi Tidore dan kepulauan yang berhmpiran dengannya.
    Sungguh indah sekali pemandangan yang dipaparkan oleh saudara dalam blog ini sehinggakan saya terasa seperti dipukau oleh keindahan itu. Memamng saya akui inilah antara tempat indah yang pernah saya tatapi dalam gambar yang memberikan impak kepada saya untuk melawat ke Tidore. Insyaallah jika dipanjangkan umur dan dimurahkan rezeki, saya akan cuba berkunjung ke Tidore pada Oktober atau November 2009 ini.
    Bagi mereka terutamanya penduduk Tidore sendiri, anda semua harus bersyukur atas anugerah Tuhan kepada anda yang tidak ternilai indahnya. Jagalah keindahan Tidore, semoga suatu hari nanti, Tidore pasti akan digilai oleh pencinta keindahan dari seluruh pelusuk dunia.

    BalasHapus
  8. mau deh ke sana. tapi mesti ada temannya nih

    BalasHapus
  9. wah,link blog pelancong ku dinamakan Fanny tourist juga ya? hehe he..ada2 aja.

    btw, terima kasih sudah mampir di blog puisi aku. sampai kaget krn byk komentarnya dari kamu. thanks bgt ya.

    BalasHapus